VIDEO: Menakar Peluang Wajah Baru di Pilpres 2024

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Sabtu, 03 Apr 2021 23:02 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Meski dilanda pandemi, namun perbincangan mengenai Calon Presiden 2024 tak pernah sepi. Sebaliknya, Bursa Calon Presiden 2024 semakin hangat. Sejumlah nama kepala daerah muncul sebagai kandidat terkuat. Apakah Pilpres 2024 bisa menjadi peluang tokoh baru untuk berkompetisi atau masih menjadi ajang pertarungan wajah lama Bursa Calon Presiden periode sebelumnya? Elvira Khairunnisa akan berbincang untuk membahasnya dengan Deni Irvani Direktur Riset SMRC dan Adi Prayitno Analis Politik Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler