VIDEO: Percepatan Vaksinasi Booster
Hingga sabtu, 26 Maret 2022 kemarin, Dinas Kesehatan DKI Jakarta mencatat, 2 juta 243 ribu orang sudah disuntik vaksin covid-19, di Jakarta. Pemerintah terus berupaya mempercepat laju vaksinasi booster, bagi warga ibu kota, dan masyarakat indonesia secara keseluruhan.
Untuk mengetahui bagaimana jalannya percepatan vaksinasi,saat ini kita terhubung dengan produser lapangan CNN Indonesia, Tika Beremau di salah satu sentra vaksin booster.