VIDEO: Dinamika Politik 2022

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Minggu, 01 Jan 2023 09:00 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Politik di tahun 2022 semakin memanas dengan diwarnai sejumlah intrik dan manuver dari sejumlah elite politik jelang pemilu 2024. Sejumlah partai politik saling bertemu hingga akhirnya membentuk koalisi. Laiknya mencari pasangan, partai politik pun ingin memasangkan capres dan cawapres yang ideal, meski kepastian tentang calon yang dinantikan tak kunjung datang hingga akhir tahun. Berbagai bentuk kejutan politik pun bisa saja terjadi pada 2023.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler