VIDEO: Polisi Terus Ungkap Kasus Penculikan & Pembunuhan
Polisi terus mendalami kasus pembunuhan dua remaja di Makassar, yang akan menjual organ tubuh korbannya. Selain tersangka pelaku, polisi memeriksa saksi, teman korban, bahkan akan menyelidiki website, tempat penjualan organ tubuh.