VIDEO: Kesiapan Jateng Antisipasi Jalur Mudik

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 10 Apr 2023 19:55 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Mudik ke kampung halaman ketika lebaran sudah menjadi tradisi. Berbagai persiapan jalur transportasi dipersiapkan agar pemudik merasa aman sampai di kampung halaman. Sejauh mana persiapan jelang mudik lebaran tahun ini? Untuk membahasnya lebih lanjut Prasidya Puspa melalui sambungan zoom berbincang dengan Dirlantas Polda Jateng, Kombes Pol Agus Suryonugroho.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler