VIDEO: "Jokowi Effect" Bikin Ambyar Suara Ganjar

CNNRV | CNN Indonesia
Sabtu, 24 Feb 2024 21:30 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Kemenangan besar Prabowo-Gibran di Pilpres 2024 memunculkan indikasi kuatnya "Jokowi Effect", yang sekaligus menggembosi suara pasangan Ganjar-Mahfud. Strategi politik rangkul yang diterapkan Jokowi di pemerintahannya kemungkinan besar juga akan dilakukan oleh Prabowo saat nanti berkuasa, Namun mampukah Prabowo keluar dari bayang-bayang Joko Widodo?

Saksikan di Kabinet Bayangan, Sabtu 24 Februari pukul 20.00 Waktu Indonesia Barat.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler