VIDEO: Jokowi Ketua Koalisi Prabowo-Gibran?
Wacana membentuk koalisi permanen yang diketuai Joko Widodo, dalam kabinet Prabowo Subianto kelak, disuarakan ketua dewan pembina PSI Jeffrie Geovanie, beberapa waktu lalu.
Seberapa mungkin rencana bisa terealisasi? Dan apakah penempatan Jokowi sebagai ketua koalisi tidak akan mengganggu soliditas kabinet dibawah Prabowo Subianto?
Untuk konfirmasi & membahasnya, sudah bersama kami,
Politikus PSI, Ade Armando
Ketua DPP Partai Golkar, Dave Laksono
Analis politik, Ikrar Nusa Bakti