VIDEO: Demi Tukar Uang Baru, Warga Cirebon Rela Rebutan

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Kamis, 21 Mar 2024 17:50 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Penukaran uang baru yang disediakan mobil kas keliling Bank Indonesia Cirebon, Kamis pagi diserbu warga.


Sebagian warga mengaku kesulitan mendaftar secara daring sebagai syarat penukaran uang.

Video Terkait
Video Terpopuler