VIDEO: Aktifitas Kepala Daerah Setelah Dilantik

CNNTV | CNN Indonesia
Jumat, 21 Feb 2025 17:37 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Wakil Gubernur Daerah Khusus Jakarta, Rano Karno, Langsung Blusukan ke Kali Krukut di Jakarta Selatan pada Hari Pertama Menjabat

Sementara itu, pelantikan Bupati Karawang disambut dengan acara makan gratis berbagai macam jajanan dan makanan. Namun, warga sempat ricuh karena tidak sabar menunggu gerbang dibuka.

TOPIK TERKAIT
Video Terkait
Video Terpopuler