VIDEO: Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Anak Politikus PKS

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Senin, 05 Jan 2026 18:15 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Polisi mengungkap motif pembunuhan anak pengurus Partai Keadilan Sejahtera di Kota Cilegon, Banten. Berdasarkan hasil penyidikan, tersangka membunuh korban karena korban melawan saat hendak diikat.

Video Terkait
Video Terpopuler