VIDEO: Duka Keluarga, Usai Seluruh Korban ATR 42-500 Ditemukan

CNNTV | CNN Indonesia
Jumat, 23 Jan 2026 20:27 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Kesedihan menyelimuti keluarga korban jatuhnya pesawat ATR 42-500 usai harapan sepuluh korban ditemukan dalam keadaan hidup tidak lagi ada. Tepat sepekan, yakni Jumat, 23 Januari, Tim SAR gabungan telah menemukan seluruh sepuluh korban dalam keadaan meninggal dunia.

Video Terkait
Video Terpopuler