VIDEO: Tersangka Bertambah dalam Kasus Korupsi Pupuk Bersubsidi

CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Sabtu, 24 Jan 2026 17:30 WIB

Jakarta, CNN Indonesia --

Tim Kejaksaan Negeri Tasikmalaya menahan lima orang, terdiri dari pengusaha dan karyawan, dalam kasus penyelewengan subsidi pupuk yang merugikan negara hingga Rp19,3 miliar.

Video Terkait
Video Terpopuler