VIDEO: IHSG Ambruk Usai Peringatan Keras MSCI
Indeks Harga Saham Gabungan ambruk hingga 7 persen ke level 8.300 pada Rabu pagi, setelah penyedia indeks global MSCI mengeluarkan peringatan keras bagi pasar modal Indonesia. Bursa Efek Indonesia menyatakan akan segera menindaklanjuti rilis tersebut.