FOTO: Perang Rusia-Ukraina Dongkrak Harga Gandum
CNN Indonesia
Rabu, 09 Mar 2022 13:01 WIB
CNN Indonesia --
Harga gandum naik ke level tertingginya dalam 14 tahun terakhir imbas perang Rusia-Ukraina.