FOTO: Mengintip Proyek MRT Fase 2A yang Bisa Langsung Ditinjau Warga
CNN Indonesia/Adhi Wicaksono | CNN Indonesia
Sabtu, 17 Jan 2026 18:20 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
PT MRT Jakarta membuka kesempatan bagi publik yang ingin melihat langsung pengerjaan Proyek MRT Fase 2 Bundaran HI - Stasiun Kota.