8 Perempuan Paling Berkuasa di Politik Dunia

Christina Andhika Setyanti | CNN Indonesia
Rabu, 27 Jul 2016 16:50 WIB
Wanita kini makin unjuk gigi bekerja di bidang politik. Beberapa perempuan ini justru sudah punya karier yang cemerlang di bidang pollitik dan pemerintahan
Michelle Obama (Alex Wong/Getty Images)
Sosok Michelle LaVaughn Robinson lebih dikenal sebagai Michelle Obama, ibu negara Amerika pertama yang berasal dari keturunan Afrika-Amerika.

Sebelum mendampingi suaminya, Barack Obama, perempuan berusia 52 tahun ini dulunya adalah seorang staf di kantor hukum Sidley & Austin. Bukan hanya seorang ibu negara, dia juga menjadi seorang figur publik yang inspiratif sekaligus modis, dan jadi panutan banyak perempuan.

Selama menjadi ibu negara, Michelle melakukan banyak hal termasuk menggalakkan kebiasaan makan sehat. Dia juga mengambil bagian dalam peran penting untuk membantu mencegah obesitas anak. Tidak hanya itu, Michelle pun menjadi penggagas inisiatif internasional untuk memberikan akses pendidikan yang lebih luas bagi perempuan di seluruh dunia lewat program Let Girls Learn.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Margaret Thatcher

BACA HALAMAN BERIKUTNYA

HALAMAN:
1 2 3 4 ... 9
LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER