FOTO: Pendar Keriaan di London
CNN Indonesia
Minggu, 21 Jan 2018 09:05 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Di bulan Januari yang dingin, kota London dihangatkan oleh keriaan warga dan turis yang datang dalam Festival Lumiere.