INFOGRAFIS: Fakta Menarik Pantai Cimaja
CNN Indonesia
Minggu, 05 Agu 2018 11:43 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Cimaja adalah nama sebuah pantai di kawasan Teluk Pelabuhan Ratu, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat. Pantai ini dikenal sebagai pantai surfing.
(agr/ard)
(agr/ard)