
VIDEO: 'Green Book' Bawa Pulang Piala Golden Globes Terbanyak
CNN, CNN Indonesia | Senin, 07/01/2019 13:56 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Penghargaan Golden Globe Awards 2019 rampung dilaksanakan di The Beverly Hilton, Beverly Hills, California, Amerika Serikat, Minggu (6/1) malam waktu setempat.Dalam ajang ke-76 kali ini, Green Book keluar sebagai film yang meraih penghargaan terbanyak. Mereka membawa pulang tiga piala, termasuk Best Motion Picture - Musical or Comedy, Best Actor in Supporting Role in any Motion Picture lewat Mahershala Ali dan Best Screenplay - Motion Picture.
FOKUS
Golden Globe Awards 2019 |
ARTIKEL TERKAIT

VIDEO: Lady Gaga Serba Biru di Golden Globe Awards 2019
Hiburan 2 tahun yang lalu
FOTO: Rona Kemenangan di Golden Globe Awards 2019
Hiburan 2 tahun yang lalu
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globe Awards 2019
Hiburan 2 tahun yang lalu
'Roma' Film Berbahasa Asing Terbaik Golden Globe Awards 2019
Hiburan 2 tahun yang lalu
'Pecah Telor', Mahershala Ali Raih Golden Globe Awards 2019
Hiburan 2 tahun yang lalu
BACA JUGA

FOTO: Lazio Bungkam Roma di Derby della Capitale
Olahraga • 16 January 2021 10:43
VIDEO: Paus Fransiskus Berdoa di Roma Agar Corona Berakhir
Internasional • 16 March 2020 15:09
Cegah Corona, Semua Gereja Katolik di Roma Ditutup
Internasional • 13 March 2020 05:35
VIDEO: Buffon dan Ronaldo Bertemu Korban Gempa Albania
Olahraga • 07 December 2019 15:28