VIDEO: Petualangan Buzz ke Ruang Angkasa di Trailer Lightyear

CNN Indonesia
Kamis, 28 Okt 2021 15:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Awal kisah Buzz Lightyear ditampilkan dalam teaser trailer film Lightyear. Film Lightyear nantinya menampilkan cerita petualangan Buzz bisa menjadi kapten Unit Perlindungan Alam Semesta dari korps Space Ranger Aliansi Intergalaksi hingga dedikasi tingginya melawan kaisar jahat Zurg.


LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER