VIDEO: Derita Puerto Rico Kesulitan Air Bersih

CNN Indonesia
Minggu, 15 Okt 2017 04:47 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Masyarakat Puerto Rico masih kesulitan mendapat air bersih pasca Badai Maria yang menerjang beberapa waktu lalu. Sekarang mereka mengkonsumsi air yang berasal dari dekat area yang terkontaminasi oleh limbah industri.