VIDEO: Akibat Trump, Dubes AS di Panama Mengundurkan Diri
CNN Indonesia
Sabtu, 13 Jan 2018 20:46 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Duta Besar AS untuk Panama John Feeley memutuskan untuk mengundurkan diri dari jabatannya dan menyalahkan Donald Trump atas keputusannya tersebut.