VIDEO: Kamp Pencari Suaka di Yunani Terbakar

Associated Press | CNN Indonesia
Selasa, 15 Okt 2019 12:51 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Kamp pengungsi pencari suaka di Yunani terbakar, Senin (14/10) malam. Api menyala setelah terjadi bentrokan antara pengungsi Afghanistan dan Suriah yang menyebabkan tiga orang terluka.

LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER