VIDEO: Selandia Baru Terima 60 Ribu Vaksin saat Lockdown

Associated Press, AFPTV | CNN Indonesia
Rabu, 17 Feb 2021 00:15 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Di tengah lockdown Auckland akibat tiga kasus baru Covid-19, Selandia Baru menerima kiriman pertama vaksin Virus Corona dari Pfizer sebanyak 60 ribu dosis, Senin (15/2). Jatah vaksin ini akan diprioritaskan untuk pekerja di lapangan.

Selandia Baru dianggap berhasil mengendalikan penularan virus corona. Lockdown Auckland selama tiga hari merupakan yang pertama sejak enam bulan terakhir.

Kementerian Kesehatan mengatakan tidak ada bukti kasus baru itu telah menyebar di masyarakat, sehingga kemungkinan pembatasan akan dicabut dalam waktu singkat.


LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER