
Sejumlah massa menerobos paksa acara Hari Yoga Internasional di sebuah stadion di Ibu Kota Male, Maladewa, pada Selasa (21/6).
Massa menyerbu stadion, menyerang para perserta dan merusak properti.
Acara tersebut dihadiri sejumlah diplomat dan pejabat pemerintah.
Para pengunjuk rasa menyuarakan protes yanhg menyatakan bahwa yoga bertentangan dengan ajaran Islam.