Banjir bandang yang menerjang Pakistan sejak akhir Juni dilaporkan telah menewaskan 1.000 orang lebih dan merendam seperempat daratan.