VIDEO: Penampakan Kota Madrid yang Dilanda Banjir Besar

REUTERS | CNN Indonesia
Sabtu, 17 Des 2022 11:44 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Hujan deras di Madrid, Spanyol yang terjadi sejak Rabu (14/12) menyebabkan sejumlah lokasi terendam banjir, termasuk stasiun kereta kota.

Tampak air yang merendam jalan raya juga turun melewati tangga stasiun dan merendam seisinya.

Hujan lebat di kota Madrid yang mengakibatkan genangan banjir ini disebabkan oleh Badai Efrain.


LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER