
Hujan deras di Madrid, Spanyol yang terjadi sejak Rabu (14/12) menyebabkan sejumlah lokasi terendam banjir, termasuk stasiun kereta kota.
Tampak air yang merendam jalan raya juga turun melewati tangga stasiun dan merendam seisinya.
Hujan lebat di kota Madrid yang mengakibatkan genangan banjir ini disebabkan oleh Badai Efrain.