VIDEO: Jemaah Dilarang Berfoto di Kakbah
CNN Indonesia
Senin, 27 Nov 2017 14:18 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Pemerintah Arab Saudi resmi mengeluarkan larangan berfoto bagi jemaah yang melaksanakan ibadah haji di Mekah.