VIDEO: Jusuf Kalla Melayat AM Fatwa

CNN Indonesia
Kamis, 14 Des 2017 11:39 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Wakil Presiden Indonesia Jusuf Kalla melayat AM Fatwa saat jenazahnya masih di rumah sakit MMC, Jakarta Selatan, Kamis (14/12). JK mengatakan AM Fatwa adalah sosok negarawan yang terus menyerukan cita-cita bangsa ini. 


LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER