Jakarta, CNN Indonesia --
Teknologi robotika di Jepang sudah merambah ke berbagai bidang, termasuk dunia masak-memasak. Dalam sebuah pameran yang berlangsung di negeri Matahari Terbit dipamerkan berbagai robot yang jagoan memasak atau menghidangkan masakan.