VIDEO: 'Pemindai' Wajah Gantikan Tiket di Taman Hiburan

AFPTV | CNN Indonesia
Kamis, 17 Okt 2019 18:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Taman Hiburan Universal Studio Beiing akan menggunakan 'pemindai' wajah sebagai pengganti tiket masuk.

Teknologi ini merupakan bagian dari inovasi perusahaan raksasa internet, Alibaba.

'Pemindai' wajah ini nantinya akan dipakai untuk tiket masuk, membeli makanan, dan antrean wahana.

Mereka juga menyiapkan cara manual tiket masuk wahana.

LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER