VIDEO: 5 Dampak Resesi Ekonomi di RI

CNN Indonesia | CNN Indonesia
Kamis, 05 Nov 2020 14:32 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

BPS mengumumkan pertumbuhan ekonomi minus 3,49 persen pada kuartal III 2020 dan pada kuartal II, pertumbuhan ekonomi minus 5,32 persen.

Resesi terjadi ketika ekonomi negara negatif dalam dua kuartal atau lebih secara berturut-turut. Berikut penjelasannya. 


LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER