MAKANAN SEHAT
7 Makanan Terbaik untuk Mencegah Timbulnya Jerawat
Merry Wahyuningsih | CNN Indonesia
Selasa, 30 Des 2014 12:06 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Munculnya jerawat di wajah memang menjengkelkan. Pelbagai produk perawatan kecantikan menjanjikan menghilangkannya dalam waktu singkat. Namun, bila Anda ingin mencoba cara alami, jerawat juga bisa dicegah dengan makanan sehat.
"Perubahan hormon dalam tubuh memiliki dampak terbesar pada pembentukan jerawat. Gaya hidup stres yang tinggi dapat meningkatkan produksi jerawat. Jadi tetap tenang dan santai untuk menghindari jerawat," kata Rachelle Wood, ahli gizi holistik terdaftar di Charlottetown P.E.I, seperti dilansir dari laman Huffingtonpost, Selasa (30/12).
Menurut Wood, pola makan juga memengaruhi kesehatan kulit secara keseluruhan. Makanan yang mengandung tinggi gula dapat mendorong tubuh membuat insulin tambahan, yang akhirnya meningkatkan hormon kortisol. Secara umum, kortisol bertindak sebagai sumber langsung energi tubuh, tapi juga pemicu stres.
Untuk amannya, tambah Wood, selalu pastikan Anda mengonsumsi makanan sehat sepanjang tahun. Menurutnya, beberapa makanan sehat juga dapat mencegah timbulnya jerawat.
Berikut tujuh makanan terbaik untuk mencegah jerawat yang dianjurkan Wood:
"Perubahan hormon dalam tubuh memiliki dampak terbesar pada pembentukan jerawat. Gaya hidup stres yang tinggi dapat meningkatkan produksi jerawat. Jadi tetap tenang dan santai untuk menghindari jerawat," kata Rachelle Wood, ahli gizi holistik terdaftar di Charlottetown P.E.I, seperti dilansir dari laman Huffingtonpost, Selasa (30/12).
Menurut Wood, pola makan juga memengaruhi kesehatan kulit secara keseluruhan. Makanan yang mengandung tinggi gula dapat mendorong tubuh membuat insulin tambahan, yang akhirnya meningkatkan hormon kortisol. Secara umum, kortisol bertindak sebagai sumber langsung energi tubuh, tapi juga pemicu stres.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berikut tujuh makanan terbaik untuk mencegah jerawat yang dianjurkan Wood: