Tujuh Langkah Menjadi Q Grader, Sang Pencicip Kopi

Laudy Gracivia | CNN Indonesia
Senin, 23 Mei 2016 17:41 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Kopi menciptakan berbagai macam profesi yang berkaitan dengan citarasa dan cara penyajian. Selain barista, profesi bartender kopi yang sudah lebih dulu populer, ada juga Q Grader, profesi pencicip kopi berkualitas.
Ada tujuh langkah yang harus dilakukan Q Grader untuk menentukan kualitas kopi, dalam sebuah proses yang disebut cupping. 


(les)

LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER