INFOGRAFIS: Baru 59 Persen Pemudik Balik ke Jakarta
CNN Indonesia
Senin, 10 Jun 2019 19:53 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
(eks/eks)
Jasa Marga menyebut sebanyak 719.654 ribu kendaraan pemudik kembali ke Jakarta. Meski sudah memasuki minggu kerja, namun angka ini baru mencakup 59 persen dari total pemudik tahun ini.
(eks/eks)