FOTO: Aksi Tagih Janji Jokowi di Pancoran dan Bundaran HI
Bisma Septalisma & Daniela Dinda | CNN Indonesia
Rabu, 23 Okt 2019 13:15 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Spanduk kuning raksasa dipasang para aktivis di Patung Dirgantara, Pancoran, dan Patung Selamat Datang Bundaran HI sebagai kritik kepada Jokowi soal lingkungan.