INFOGRAFIS: Pembatasan Kendaraan Selama PSBB di Jakarta
CNN Indonesia
Jumat, 10 Apr 2020 14:49 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Gubernur Anies Baswedan resmi mengeluarkan Pergub Nomor 33 Tahun 2020 tentang PSBB di DKI Jakarta untuk pencegahan virus corona. Dalam Pergub yang ditandatangani Anies pada Kamis (9/4) itu diatur mengenai sejumlah pembatasan kendaraan.
(bac/dmi)
(bac/dmi)