VIDEO: Sambo Minta Maaf pada Orang Tua Brigadir Josua
Rabu, 05 Okt 2022 16:25 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi datang ke Kejaksaan Agung, Rabu (5/10) dalam proses pelimpahan tersangka.
Sambo dan Putri nampak ke luar gedung dengan mengenakan rompi Kejagung usai proses selesai
Ferdy Sambo bersama tiga tersangka lainnya bakal ditahan di Mako Brimob.
Sementara itu, Putri Candrawathi akan ditahan di Rutan Salemba Cabang Kejagung.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
VIDEO LAINNYA