Hujan Gol-Gol Cantik di Bundesliga

CNN Indonesia
Senin, 16 Feb 2015 19:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Terjadi pesta gol di Liga Jerman ketika Bayern Munich menghancurkan Hamburg delapan kosong, Borussia Dortmund menang 4-2, dan Wolfsburg menundukkan Bayern Leverkusen dengan skor 5-4. Hasil ini membuat Wolfsburg tetap terpaut delapan poin dari Munich di klasemen sementara.




LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER