Iran Mulai Membombardir Pertahanan Indonesia (22')
15:53
Memasuki menit ke-22, Iran mulai membombardir pertahanan Timnas Indonesia U-16. Indonesia berusaha bermain lebih solid dengan mengandalkan serangan-serangan balik cepat.
Bagus Kahfi jadi tumpuan Garuda Asia di lini depan. (Foto: ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat)
Bagus Kahfi mampu membobol gawang Iran saat laga baru dimulai empat menit. (Foto: ANTARA FOTO/Zabur Karuru)
Para pemain Timnas Indonesia U-16 mendapat dukungan dari sekitar seribuan suporter Merah Putih. (CNN Indonesia/Nova Arifianto)
Foto: CNN Indonesia/Asfahan Yahsyi
Timnas Indonesia bersiap melakoni laga di Piala Asia U-16. (Foto: ANTARA FOTO/Zabur Karuru)
Foto: ANTARA FOTO/Zabur Karuru