Laga Penentu Maurizio Sarri
23:49
Duel Chelsea vs Man City jadi laga penentu nasib manajer The Blues Maurizio Sarri. Pelatih asal Italia tersebut terancam dipecat jika Chelsea kalah dari City.Sebelumnya Chelsea kalah beruntun dari Manchester United (Piala FA) dan Manchester City (Liga Inggris).
![]() |