Robot Film Big Hero 6 Sungguh Nyata
CNN Indonesia
Jumat, 15 Mei 2015 18:14 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Baymax adalah robot tokoh utama dalam film animasi Big Hero 6. Ia adalah robot perawat yang terbuat dari bahan lembut. Robot seperti ini juga ternyata sudah dibuat oleh sekelompok ilmuwan.