
VIDEO: Studi Ungkap Hiu di Ambang Kepunahan
CNN, CNN Indonesia | Kamis, 28/01/2021 18:26 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Studi terbaru mengungkapkan bahwa hiu di lautan terancam punah.
Populasi hiu di lautan dunia telah menurun hingga 71 persen yang sejak 1970, menurut sebuah penelitian yang diterbitkan Rabu di jurnal Nature Inggris.
Menurut Nathan Pacoureau, ahli biologi di Universitas Simon Fraser di Kanada, 50 tahun terakhir telah sangat menghancurkan populasi hiu di dunia.
Studi ini juga mengamati populasi pari serta hiu.
Dari 31 spesies hiu dan pari di lautan yang dianalisis dalam penelitian ini, 24 di antaranya terancam punah.
Risiko kepunahan terutama disebabkan oleh penangkapan ikan yang berlebihan.
Dilansir dariDaily Mail, ahli konservasi menduga sekitar tiga juta hiu dibunuh setiap tahun untuksqualene.
Squalenejuga digunakan dalam kosmetik dan oli mesin.
ARTIKEL TERKAIT

Fakta Ikan Belida Lopis Jawa, Endemik RI yang Kini Punah
Teknologi 4 minggu yang lalu
VIDEO: Alasan Vaksin Covid-19 Harus Disuntik 2 Kali
Teknologi 4 minggu yang lalu
VIDEO: Es di Greenland Cair Lebih Cepat dari Perkiraan
Teknologi 1 bulan yang lalu
VIDEO: Rekor SpaceX Bawa 143 Satelit Sekali Luncur
Teknologi 1 bulan yang lalu
VIDEO: NASA akan Rekam Suara Atmosfer Mars Disiarkan ke Bumi
Teknologi 1 bulan yang lalu
BACA JUGA

VIDEO: Peneliti Temukan Obat Artritis Bisa untuk Pasien Covid
Gaya Hidup • 26 February 2021 17:30
VIDEO: Korea Selatan Mulai Vaksinasi Covid-19
Internasional • 26 February 2021 15:00
VIDEO: Menlu Retno dan Menlu Myanmar Bahas Keadilan Suu Kyi
Internasional • 25 February 2021 13:01
VIDEO: Ghana Jadi Penerima Vaksin Corona dari Covax
Internasional • 25 February 2021 11:08