FOTO: Penampakan Ekonomi China yang Lesu Akibat Perang Dagang
REUTERS/Thomas Peter | CNN Indonesia
Jumat, 17 Mei 2019 20:49 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Perekonomian China tengah melambat, antara lain akibat perang dagang dengan AS. Dampaknya terasa hingga pedalaman, salah satunya pada provinsi Henan.