FOTO: Ragam Aksi Seleb di Venice Film Festival 2019
tim | CNN Indonesia
Kamis, 05 Sep 2019 15:36 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Venice Film Festival 2019 yang berlangsung 29 Agustus sampai 7 September mendatang jadi momen para bintang merayakan festival film tertua di dunia itu.