FOTO: Hujan Abu Merapi, Tinggi Kolom Abu Erupsi 6.000 Meter
Antara Foto | CNN Indonesia
Selasa, 03 Mar 2020 20:55 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Gunung Merapi mengalami erupsi pada pukul 05.22 WIB, Selasa (3/3), dengan tinggi kolom mencapai 6.000 meter. Hujan abu pun terjadi di wilayah sekitarnya.