Menilik Pemasok Setrum Istana Negara

CNN Indonesia
Kamis, 11 Agu 2016 11:29 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- PLTGU Muara Karang PT PJB yang terletak di daerah Pluit Jakarta Utara mengalirkan listrik ke wilayah vital ibukota, mulai dari Istana Negara sampai bandara.