WISATA UNIK
Lima Tempat Wisata Paling Menjijikkan di Dunia
Merry Wahyuningsih | CNN Indonesia
Rabu, 17 Des 2014 09:00 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Percaya atau tidak, banyak tempat wisata yang populer di dunia tidak sangat menarik. Bahkan, beberapa di antaranya benar-benar menjijikkan.
Tempat-tempat menjijikkan di dunia ternyata menjadi daya tarik sendiri untuk wisatawan. Kebanyakan yang berkunjung datang karena rasa penasaran. Ada juga yang datang karena sudah bosan dengan tempat indah, atau sekadar menambah pengalaman.
Berikut lima tempat wisata paling menjijikkan di dunia, seperti dilansir dari laman Fox News, Rabu (17/12):
Tempat-tempat menjijikkan di dunia ternyata menjadi daya tarik sendiri untuk wisatawan. Kebanyakan yang berkunjung datang karena rasa penasaran. Ada juga yang datang karena sudah bosan dengan tempat indah, atau sekadar menambah pengalaman.
Berikut lima tempat wisata paling menjijikkan di dunia, seperti dilansir dari laman Fox News, Rabu (17/12):
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Gum Wall, Seattle, Washington
BACA HALAMAN BERIKUTNYA