UJI PRODUK
Menjajal Bass Earphone Bluetooth Jabra Elite 45e
Agnes Savithri | CNN Indonesia
Selasa, 29 Jan 2019 18:08 WIB
Kenyamanan
Berbeda dengan headphone yang akan menutupi semua bagian telinga, earphone hanya menutupi lubang telinga. Sehingga earphone bisa terasa tak nyaman jika tidak pas dengan telinga.
Namun, mengatasi hal tersebut Jabra menyediakan beberapa ukuran karet earphone, baik dari karet dalam dan karet bagian sayap yang ditempelkan dalam daun telinga. Pengguna tingga menyesuaikan ukuran yang sesuai.
Desain earphone cocok untuk orang yang mobilitas tinggi dan suka lepas-pasang earphone. Pengguna tinggal melepas earphone dari telinga tanpa harus takut earphone akan terjatuh.
Pasalnya, jika earphone kiri dan kanan bertemu di bagian belakang akan otomatis menempel karena adanya magnet. Ketika magnet kiri dan kanan ini bertemu, musik pun otomatis akan mati. Sehingga pengguna tidak usah repot mematikan dari ponsel.
Baterai
Ketahanan earphone ini sekitar 20 jam jika dipakai terus menerus dengan waktu charge sekitar satu jam. Jika pengguna tidak mengunggah aplikasi Sounds+, begitu earphone terkoneksi dengan ponsel maka akan langsung memberikan notifikasi baterai.
Kesimpulan
Plus
-Ada aplikasi yang membantu mengatur suara dan equalizer.
-Baterai tahan lama
-Charger cepat
Minus
-Treble kurang
-Kurang cocok digunakan luar ruangan (age)
Berbeda dengan headphone yang akan menutupi semua bagian telinga, earphone hanya menutupi lubang telinga. Sehingga earphone bisa terasa tak nyaman jika tidak pas dengan telinga.
Namun, mengatasi hal tersebut Jabra menyediakan beberapa ukuran karet earphone, baik dari karet dalam dan karet bagian sayap yang ditempelkan dalam daun telinga. Pengguna tingga menyesuaikan ukuran yang sesuai.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Jabra Elite 45e. (CNN Indonesia/Safir Makki) |
Pasalnya, jika earphone kiri dan kanan bertemu di bagian belakang akan otomatis menempel karena adanya magnet. Ketika magnet kiri dan kanan ini bertemu, musik pun otomatis akan mati. Sehingga pengguna tidak usah repot mematikan dari ponsel.
Baterai
Jabra Elite 45e. (CNN Indonesia/Safir Makki) |
Kesimpulan
Plus
-Ada aplikasi yang membantu mengatur suara dan equalizer.
-Baterai tahan lama
-Charger cepat
Minus
-Treble kurang
-Kurang cocok digunakan luar ruangan (age)
Jabra Elite 45e. (CNN Indonesia/Safir Makki)
Jabra Elite 45e. (CNN Indonesia/Safir Makki)