Kuliner Lezat dari Kampung Halaman Manny Pacquiao

Munaya Nasiri | CNN Indonesia
Selasa, 06 Sep 2016 11:05 WIB
Saatnya mencicipi lima kuliner—makanan dan minuman—saat bertandang ke Filipina, kampung halaman petinju Manny Pacquiao.
Saatnya mencicipi lima kuliner—makanan dan minuman—saat bertandang ke Filipina, kampung halaman petinju Manny Pacquiao. (Jayne Kamin-Oncea-USA TODAY Sports)
Jakarta, CNN Indonesia -- Hasil padi Filipina melimpah, namun kuliner setempat tak seberapa terkenal. Bahkan negara tetangga Indonesia ini sempat disebut sebagai negara dengan kuliner yang buruk.

Tapi beberapa tahun belakangan, Negeri Lumbung Padi ini menunjukkan perubahan di sektor kulinernya. Kini, kuliner Filipina semakin mengikuti tren, di mana makanan khas yang dicampur cita rasa Spanyol, China, dan Malaysia. Selain rasa yang enak, penyajian makanan pun juga ditata agar terlihat cantik dan menarik.

Berikut ini lima kuliner—makanan dan minuman—yang patut Anda coba saat bertandang ke Filipina, yang direkomendasikan Lonely Planet.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT


HALAMAN:
1 2 3 4 5 6
LAINNYA DI DETIKNETWORK
LIVE REPORT
TERPOPULER